Semka Mutuk Besar dalam hidup yang keras
Setelah ditinggal orang tuanya, Semka Mutuk dipelihara orang lain. Itulah mengapa hidupnya menjadi keras. Karena orang tua angkatnya tentu saja tidak memberikan waktu untuk senang - senang. Hidupnya keras, penuh perjuangan. Hari - hari dilaluinya dengan bekerja bekerja bekerja, bahkan sejak kecil sudah penuh perjuangan untuk bisa hidup lebih layak. Akankah Semka Mutuk berhasil dalam hidupnya?